Anggota Polsek Takokak Menghadiri acara Penutupan  Pramuka kec.Takokak ke 62 di wilayah hukum Polsek Takokak.

    Anggota Polsek Takokak Menghadiri acara Penutupan  Pramuka kec.Takokak ke 62 di wilayah hukum Polsek Takokak.

    Polsek Takokak.Polres Cianjur Polda Jabar - .Senin 14 Agustus 2023.Kegiatan ini dilaksanakan oleh Ipda R.Kurnia Gumelar, Aiptu Mahmudin dan Aipda Anton suendi Kegiatan ini dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi muspika dan memonitor agar tidak terjadinya tindak kejahatan seperti geng motor, C3 (Curat, Curas dan Curanmor) dan Guantibmas lainnya saat pelaksaan Kegiatan ini berlangsung 

    Kami juga menyampaikan pesan dari polres Cianjur Akbp Azhari Kurniawan melalui Kapolsek Takokak Akp Deden Dang Diki  Mengatakan dengan adanya kegiatan tersebut untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat serta agar kita bisa lebih dekat dengan warga masyarakat.

    Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan warga masyarakat dapat segera melaporkan apabila terjadi Guantibmas agar segera ditangani.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Warungkondang Sambang...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Takokak Lakukan Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tony Rosyid: Laut Kok Punya HGB, Negara Makin Kacau!
    MA Kabulkan Peninjauan Kembali (PK) Apartemen Gardenia Bogor
    97 Calon Siswa Tamtama PK Gelombang I  Tahun 2025 Laksanakan Tes Skrining POM Lanud Sultan Hasanuddin
    Hendri Kampai: Menteri KKP Sebut Pagar Laut Tangerang Ilegal, Penegakan Hukum Terhadap Pelaku Ditunggu Rakyat
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 

    Ikuti Kami